Kamis, 17 Mei 2012

Yang Muda Yang Menyehatkan

Yang muda yang menyehatkan?hehe :D
iya..ini nih ada info yang cukup bagus buat kita semua
semakin maju jaman semakin berkembang juga dunia pengetahuan ya
akhir-akhir ini banyak sosialisasi tentang obat herbal yang dianggap lebih sedikit efek samping dibandingkan obat-obatan kimia.
emang bener loh..seenggaknya juga menjaga ginjal kita untuk tidak bekerja terlalu berat

untuk itu nih..di sini saya mau kasih info untuk membuat obat herbal itu mudah kok
bahan dapat, olah sedikit, minum, terus berkhasiat deh

ternyata,selain berguna untuk sayuran, rebung atau bambu muda juga berkhasiat sebagai obat penyakit kuning atau lebih dikenal dengan hepatitis.
tapi yang dibutuhkan adaah bambu kuning muda.

caranya gampang
cari bambu kuning yang masih muda, jangan lupa dicuci dulu ya..
terus potong menjadi beberapa bagian..rebus pada air mendidih sampai warna airnya menjadi kuning
yang terakhir..saring dan tuangkan di gelas..
takarannya sih seperti minum obat pada umumnya..tiga kali sehari satu gelas ya

Yang jadi pertanyaan sekarang kandungan apa yang ada di dalam rebung kok bisa mengobati hepatitis ya?
Ini jawabannya..
Di dalam rebung terdapat kandungan air se­banyak 91%, protein, karbohidrat, lemak, vi­tamin A, thiamin, riboflavin, vitamin C, serta mineral lain seperti kalsium, fosfor, besi, dan kalium.
Rebung mempunyai kandungan kalium cukup tinggi. Kadar kalium per 100 gram rebung adalah 533 mg.
Kandungan serat pangan pada rebung juga cukup baik loh..kandungan serat pang­an pada rebung adalah 2,56%, lebih tinggi dibandingkan jenis sayuran tropis lainnya.

Selain mengobati hepatitis, ternyata rebung juga bisa mengurangi risiko beberapa penyakit loh...seperti stroke, penyumbatan pembuluh darah koroner, diabetes melitus (kencing manis), hiperkolesterolemia (kelebihan kolesterol), hipertensi, hiperlipi­demia (kelebihan lemak), dan kanker kolon (usus besar).

So..ayo hidup lebih sehat dan perluas info kita t

Tidak ada komentar:

Posting Komentar